Rabu, 05 September 2012

Tutorial Bagaimana Cara Agar Blog Terindex Ke search engine Technorati

1.     Buka situsnya di http://technorati.com
2.     Klik join == Pojok kanan atas agak ditengah
3.     Silahkan isi data agan seperti biasa kalau kita sedang ndaftar di situs lain.
4.     Setelah semuanya di isi, jangan lupa centang “I agree ….”
5.     Lanjut dengan mengikuti instruksi dan Join.
6.     Cek email untuk verifikasi pendaftaran.
7.     Setelah verifikasi, agan langsung menuju ke halaman login Technorati. Masukkan username  (bukan email) dan passwordnya.
8.     Setelah masuk, klik gambar profil dikanan atas trus cari cari kotak “My Claimed Blog” kemuadian isi url blog agan.
Isi formulir lagi mengenai judul blog, deskripsi dll. Ikuti aja sampai selesei.
9.     Cek email lagi (klo blum ada tunggu aja), nanti agan akan dapat semacam kode unik dari Technorati.
10. Buat postingan yang berisi kode unik tersebut, seperti punya saya NXHVFSD76D4Q
11. Kemudian masuk ke Situs Technorati lagi dan Cek Claim.
Selamat Mencoba dan semoga berhasil.

0 comments:

Posting Komentar